Bulan Madu Ke Medan.? Kunjungi Tempat Wisata Romantis Berikut

Paket Wisata Danau Toba 1 Hari – Ada banyak tempat wisata yang dapat anda kunjungi di Medan, mulai dari tempat wisata keluarga, rombongan hingga tempat tempat wisata romantis untuk liburan bulan madu.

Liburan bulan madu sudah menjadi hal yang didambakan oleh setiap orang yang telah melangsungkan pernikahan. Kesan liburan bulan madu akan lebih berkesan jika anda mengunjungi tempat tempat romantis bersama dengan orang tercinta.

Tempat Wisata Romantis Di Medan

Kota medan memang menyimpan banyak tempat tempat wisata yang indah dan menarik untuk dikunjungi, maka dengan memilih kota medan sebagai tempat liburan bulan madu menjadi pilihan yang sangat tepat. Berikut daftar tempat wisata romantis yang dapat anda kunjungi di Medan.

Kampung Wisata Bunga Bangun Sari

Sudah menjadi hal umum bagi seorang perempuan menyukai keindahan taman dan bunga. Jika anda ingin membahagiakan pasangan anda, maka cobalah untuk mengajaknya untuk berlibur ke Kampung Wisata Bunga Bangun Sari. Tempat ini terletak di Gang Madirsan, Desa Bangun Sari, Medan. 

Di Kampung Wisata Bunga Bangun Sari anda dapat menjumpai berbagai macam jenis bunga dan tanaman yang memiliki tampilan yang cantik dan menarik. Kesan keindahan bunga warna warni akan menyambut kedatangan anda di Kampung Wisata Bunga Bangun Sari.

Kebanyakan orang yang berlibur bulan madu ke Kampung Wisata Bunga Bangun Sari ini biasanya akan berkeliling sambil menikmati keindahan pemandangan yang sekaligus juga mengabadikan momen liburan dengan berfoto.

Pantai Mangrove Kampung Nipah

Untuk anda pasangan yang lebih cenderung menyukai suasana dan keindahan pantai maka Pantai Mangrove Kampung Nipah ini bisa menjadi pilihan tempat liburan yang paling tepat. Di tempat ini anda bisa menciptakan momen menarik dan berkesan bersama dengan pasangan, sebab tempat ini menyuguhkan keindahan pantai yang sangat memukau.

Selain itu, anda pun bisa menambah wawasan anda karena Pantai Mangrove Kampung Nipah adalah tempat wisata edukasi. Untuk anda yang berbulan madu, tempat ini pun bisa menjadi pilihan karena tersedia homestay-homestay yang bisa anda sewa.

Danau Toba

Jika bicara mengenai tempat wisata yang paling populer di Medan jawabannya adalah danau toba. Sebagai danau terbesar di indonesia maka tidak heran jika danau toba membuat banyak orang merasa penasaran dengan pemandangannya.

Danau toba sebenarnya merupakan tempat wisata umum, karena setiap orang yang datang berlibur ke medan baik bersama keluarga, rombongan maupun pasangan selalu menyempatkan diri untuk berkunjung ke danau toba.,

Nah bagi anda yang jalan jalan ke medan, pastikan anda tidak lupa untuk mengunjungi tempat wisata yang terkenal satu ini.

Baca juga Tempat Wisata Keluarga yang Menyenangkan di Medan

Romance Bay

Jika dilihat dari namanya, Romance Bay ini memang merupakan tempat wisata yang menyungsung konsep romantis. Tempat ini sangatlah indah dan akan sangat berkesan jika dikunjungi bersama dengan pasangan tercinta.

Di Romance Bay, anda dapat menemukan berbagai gazebo dengan hiasan kelambu berwarna warni sehingga menjadikan Romance Bay sebagai spot untuk berfoto yang unik dengan pasangan.

The Le Hu Garden

The Le Hu Garden merupakan taman bunga yang dihiasi dengan beraneka ragam jenis bunga. Di tempat ini anda dapat menikmati liburan dengan cara berkeliling atau menikmati keindahan beraneka ragam bunga.

Di The Le Hu Garden sendiri tidak pernah sepi akan pengunjung karena tempatnya yang mudah dijangkau membuat banyak orang lebih cenderung memilih The Le Hu Garden sebagai tempat untuk bersantai santai.

Bagaimana.? Apakah anda tertarik ingin mengunjungi tempat tempat wisata romantis tersebut.? kemanapun anda akan pergi, pastikan untuk menghubungi bintan travel yang siap membuat liburan anda jadi mudah, murah dan menyenangkan.